Details
Artist : Nella Kharisma
Judul Lagu : Syair Kidung Cinta
Album : Mega Bintang
Label : Chgb Record
Lirik Lagu Syair Kidung Cinta
andaikan bintang-bintang terjamah tangan ini
kan ku petik ku berikan kepadamu sayang
andaikan dada ini terbelah jadi dua
kau lihatlah namamu terukir di sana
dengar suara hatiku lewat dawai gitarku
yang ku tulis jadi lagu, persembahan dariku
terimalah kata cintaku, ku tulis jadi puisi
ku kirimkan lewat mimpi agar nyenyak tidurmu
andaikan bintang-bintang terjamah tangan ini
kan ku petik ku berikan kepadamu sayang
andaikan dada ini terbelah jadi dua
kau lihatlah namamu terukir di sana
dengar suara hatiku lewat dawai gitarku
yang ku tulis jadi lagu persembahan dariku
terimalah kata cintaku ku tulis jadi puisi
ku kirimkan lewat mimpi agar nyenyak tidurmu
andaikan bintang-bintang terjamah tangan ini
kan ku petik ku berikan kepadamu sayang
andaikan dada ini terbelah jadi dua
kau lihatlah namamu terukir di sana
walau suaraku tak semerdu di dalam angan-anganku
walau puisiku tak seindah seperti syair pujangga
andaikan bintang-bintang terjamah tangan ini
kan ku petik ku berikan kepadamu sayang
andaikan dada ini terbelah jadi dua
kau lihatlah namamu terukir di sana
andaikan bintang-bintang terjamah tangan ini
kan ku petik ku berikan kepadamu sayang
andaikan dada ini terbelah jadi dua
kau lihatlah namamu terukir di sana
kau lihatlah namamu terukir di sana
Baca juga: Lirik Lagu Sayang 3 - Nella KharismaPemberitahuan/Notice: Situs ini tidak membagikan link Download MP3 lagu tersebut di atas / This site does not share the MP3 Download link of the song mentioned above. All song lyrics on this website is copyright / property of the authors, artists, bands and music labels are concerned. all materials contained in this site including the lyrics of the song are for promotional and evaluation purposes only.